NU Jateng Imbau Nahdliyin Semangat Ikuti Resepsi 1 Abad NU dengan Menjaga Kenyamanan
NU Online · Kamis, 26 Januari 2023 | 07:00 WIB
Semarang, NU Online
Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Tengah meminta warga NU di Jawa Tengah untuk turut memeriahkan resepsi 1 Abad NU di Sidoarjo.
Selain itu, PWNUÂ juga mengimbau Nahdliyin yang akan menghadiri acara puncak resepsi peringatan 1 Abad NU di Sidoarjo, Jawa Timur tidak mengabaikan faktor kenyamanan diri.
Ketua PWNU Jateng, KH Muhammad Muzamil mengingatkan semangat untuk berpartisipasi merayakan resepsi seabad NU yang diselenggarakan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) di Gelanggang Olahraga (Gelora) Delta Sidoarjo itu juga jangan sampai mengabaikan keselamatan dan kenyamanan jamaah.
Selengkapnya https://jateng.nu.or.id/regional/pwnu-jateng-hadiri-resepsi-seabad-nu-jangan-abaikan-kenyamanan-jamaah-xZY3l
Terpopuler
1
Fantasi Sedarah, Psikiater Jelaskan Faktor Penyebab dan Penanganannya
2
Khutbah Jumat: Lima Ibadah Sosial yang Dirindukan Surga
3
Pergunu Buka Pendaftaran Beasiswa Kuliah di Universitas KH Abdul Chalim Tahun Ajaran 2025
4
Pakai Celana Dalam saat Ihram Wajib Bayar Dam
5
Khutbah Jumat: Tujuh Amalan yang Terus Mengalir Pahalanya
6
Ribuan Ojol Gelar Aksi, Ini Tuntutan Mereka ke Pemerintah dan Aplikator
Terkini
Lihat Semua