Patoni
Penulis
Malam itu giliran pria paruh baya bernama Udin menjalankan ronda di lingkungannya. Ia ditemani tetangganya bernama Samsu.
Kebetulan malam itu udara sedang dingin-dinginnya. Kedua pria yang rumahnya berada di satu gang itu melapisi badannya dengan jaket ditambah sarung.
Beda dengan Udin, Samsu mengantongi satu bungkus rokok kretek kesukaannya.
"Bolehkah saya minta rokokmu sebatang?" tanya Udin tetiba.
"Lho, saya pikir kamu sudah berhenti merokok, Din,” kata Samsu setengah nggak ikhlas.
"Saya memang sedang dalam proses berhenti merokok, kang. Dan sekarang lagi ada di tahap pertama,” ujar Udin.
"Apa itu tahap pertama?" tanya Samsu.
"Berhenti membeli rokok,” seloroh Udin. (Fathoni)
Terpopuler
1
Inilah Niat Puasa Asyura Lengkap dengan Latin dan Terjemahnya
2
10 Muharram Waktu Terjadinya 7 Peristiwa Penting Para Nabi
3
Khutbah Jumat: Memaknai Muharram dan Fluktuasi Kehidupan
4
Khutbah Jumat: Meraih Ampunan Melalui Amal Kebaikan di Bulan Muharram
5
Doa-Doa Pilihan di Hari Asyura, Dapat Hindarkan dari Matinya Hati
6
Khutbah Jumat: Keistimewaan Berbakti Kepada Kedua Orang Tua
Terkini
Lihat Semua